Price action adalah cara analisis sederhana yang dilakukan dengan mengamati pola pergerakan harga yang terlihat pada grafik. Pertanyaannya, apakah price action dapat diaplikasikan di semua pasar?
Price Action bisa diterapkan di segala jenis pasar, hanya saja tingkat kekuatannya bisa berbeda-beda.
Price action adalah pergerakan harga sekuritas yang diplot dari waktu ke waktu. Pergerakan ini menjadi dasar bagi segala analisis teknis saham, komoditi, dan aset lainnya.
Melalui teknik price action, trader akan memprediksi arah pergerakan harga selanjutnya dari formasi candlestick yang ada.
Silakan masuk atau Daftar untuk mengirimkan jawaban Anda