Dalam mencapai keberhasilan dalam trading forex memang tidak mudah dan tidak sama dari trader satu ke trader yang lain. Bisa saja, strategi trading yang digunakan sama, akan tetapi memiliki keberhasilan yang berbeda.
Anda dapat mencontoh setup seperti trader pro yaitu sebagai berikut: Perbaiki cara pandang Anda dalam forex, mencari peluang trading, memilih peluang terbaik, menemukan arah trend utama, pilih beli atau jual, tunggu momen entri yang tepat, kemudian melakukan eksekusi trading forex.
Dan ada dua hal yang wajib diperlukan dan wajib Anda asah saat setup day trading, yaitu faktor fundamental dan manajemen resiko.
Day trading memerlukan setup Dayli berupa data harga OCHL dan PV pada time frame H4 sampai D1. saya mempermudah setup dayli saya dengan analisis premium klien status gold dari Amarkers sehingga saya bisa punya tradingplan yang lebih baik
Silakan masuk atau Daftar untuk mengirimkan jawaban Anda