Jika perusahaan mulai mengalami penurunan performa, seperti profit perusahaan yang mulai turun, lebih baik dihindari. Carilah perusahaan yang mengalami pertumbuhan dari rugi ke untung atau dari untung ke untung yang lebih besar, hal ini juga berlaku terhadap pergerakan sahamnya utamakan pergerakan saham yang akan mengalami uptrend.
Silakan masuk atau Daftar untuk mengirimkan jawaban Anda
Copyright © 2021 - Diskusi Forex