Dalam forex, istilah
Slippage mengacu pada saat ketika ada perbedaan antara harga yang diinginkan oleh trader saat melakukan order dengan harga sesungguhnya dimana order dieksekusi.
Dalam pergerakan harga saham, tidak mengalami slippage. Namun, untuk indeks harga saham (futures), mungkin bisa mengalami slippage.